Blusukan Ke Kumun Fikar – Yos Serap Aspirasi Warga

Penulis : Redaksi
Rabu, 14 Oktober 2020 - 09:38 WIB

Penulis : Redaksi

KORIDORNES.ID SUNGAIPENUH– Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Sungai Penuh,no urut 2 Fikar Azami – Yos Adrino Rabu, (14/10) kembali menyapa warga Kumun Debai.

Fikar bersama Yos turun blusukan sekaligus bersilaturahmi,selain itu juga menyerap berbagai aspirasi dari warga.

Kedatangan Fikar Azami disambut hangat ,Blusukan dilaksanakan Fikar Azami dengan star di Desa Air Teluh, dilanjutkan ke Kumun Mudik dan Muara Jaya.

Saking meriahnya kedatangan Fikar Azami langsung disambut dengan tari sikapur sirih.

Calon Walikota Sungai Penuh, Fikar Azami tampak senang dengan sambutan masyarakat kepadanya. Fikar Azami juga mengapresiasi sambutan tim pemenangan dan warga terhadap dirinya.

“Terima kasih atas sambutan dan dukungannya, ini menjadi motivasi saya dan Bg Yos untuk bisa memenangkan Pilwako Sungai Penuh,”ungkap Fikar.

Ditambahkannya, selain menyambung silatulrahmi, dirinya juga menyempatkan diri untuk berdiskusi dengan warga terkait permasalahan dan keluhan warga, yang nantinya setelah jadi Walikota bisa direalisasikan.

“Dengan semangat dan sambutan warga seperti ini, saya yakin kita bisa menang di Kecamatan Kumun Debai,”tegasnya.(lie)

Berita Terkait

Wagub Sani : Pemprov Jambi Terus Dorong UMKM
Wako AJB Resmikan Perumda Tirta Khayangan
Menyejukkan… Kampanye Fikar-Yos Kedepankan Santun, Menerima Aspirasi dan Sampaikan Program
Hutri Randa Juga Pasangkan Logo Pemkot di Kendaraan Dinasnya

Berita Terkait

Rabu, 16 November 2022 - 10:58 WIB

Wabup Merangin Panen Jeruk Gerga ,Komoditi Pertanian Paling Diminati Pengunjung HKP ke-50

Senin, 6 Oktober 2025 - 18:09 WIB

Bupati Kerinci Monadi Lantik Dua Kades PAW

Kamis, 10 Maret 2022 - 10:02 WIB

Gubernur Al Haris Hadiri Sertijab Kanwil Kemenkumham Jambi

Jumat, 15 November 2024 - 13:12 WIB

Sidak Komisi II DPRD Kota Sungaipenuh Ke Tanjung Bajure

Berita Terbaru