Breaking News!Pemkot Kembali Lantik Pejabat Eselon II dan III Berikut Nama Namaya

Penulis : Redaksi
Rabu, 7 Januari 2026 - 21:46 WIB

Penulis : Redaksi

SUNGAIPENUH – Pemerintah Kota Sungai Penuh kembali melantik pejabat eselon II dan III di lingkup Pemerintah Kota Sungai Penuh,Selasa (07/01/2026)malam,yang terdiri dari Eselon II tujuh orang dari hasil lelang jabatan dan Eselon III.

Pelantikan digelar di Kantor Aula Kantor Walikota Sungai Penuh oleh Wakil Walikota Sungai Penuh Azhar Hamzah.

Berikut Nama Nama Pejabat Eselon II yang dilantik

Asisten I
DIANDA PUTRA, S.STP, M.Si

Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
ALPIANTRI, S.Kep, M.PH

Badan Kepegawaian dan Sumber Daya Manusia
AFFAN, SE, MM

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
YZ OKTOVIANUS, S.T, M.T

Dinas Kesehatan
GUNARDI, S.KM, MM

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

Pemkot Sungai Penuh
ZETRIA DELFI, SE, MM

Dinas Sosial
ELMA SUFENTRI, SE, M.Si

Berita Terkait

38 Calon Pengawas TPS Kecamatan Tanah Kampung Lolos Seleksi Administrasi
Ketua Dewan H.Fajran Pantau Evakuasi Kapolda Jambi
Zulhifni Dilantik  Pj Sekda Merangin
Bupati H. M. Syukur Resmikan SPBU 24.373.100 di Sungai Manau

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 10:07 WIB

Pemkab Merangin Buka Seleksi Terbuka Jabatan Sekda, Pendaftaran Dibuka hingga 31 Oktober 2025

Selasa, 16 September 2025 - 13:52 WIB

546 PPPK Formasi 2024 Terima SK dari Bupati Kerinci Monadi

Jumat, 15 Juli 2022 - 15:32 WIB

Pemprov Jambi Peringati Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) 2022

Selasa, 8 November 2022 - 19:14 WIB

Paripurna Hut Kota Sungaipenuh,Gubernur Al Haris Komitmen Atasi Permasalahan Banjir dan Sampah

Berita Terbaru

Daftar kode redeem Genshin Impact hari ini 8 Januari 2026 terbaru

Teknologi

Update Game! Ini Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:47 WIB