Bupati Adirozal Terima Penghargaan dari Kapolda Jambi,Terkait Kamtibmas

Penulis : Redaksi
Senin, 4 Juli 2022 - 10:23 WIB
Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID KERINCIBupati Kerinci H. Adirozal,menerima Piagam Penghargaan dan Plakat dari Kapolda Jambi yang di Wakili oleh Kapolres AKBP Agung Wahyu Nugroho, Telah Berperan dan berpartisipasi aktif dalam mendukung dan menjaga situasi Keamanan, dan Ketertiban masyarakat di Wilayah Polda Jambi, di Ruang Kerja Bupati, Senin (04/07)

Bupati H. Adirozal, mengatakan sangat bersyukur dan bangga atas penghargaan yang diberikan Kapolda Jambi.

“Terima kasih kepada Kapolda Jambi yang telah memberikan penghargaan kepada Pemerintah Kabupaten Kerinci. Terima kasih juga atas kerja sama yang baik antara TNI, Polri, Pemerintah, masyarakat dan semua pihak sehingga Kerinci selalu aman dan damai selama masa kepemimpinan saya,” ucapnya.

Menurut Bupati, situasi yang aman sangat dibutuhkan dalam mendukung roda pemerintahan, pelaksanaan pembangunan dan pelayanan kepada masyarakat. Oleh karena itu, semua pihak harus tetap menjalin kerja sama yang baik dalam menciptakan Kabupaten Kerinci yang aman dan damai.

Sementara itu, Kapolres Kerinci,AKBP Agung Wahyu Nugroho, menyampaikan ucapan terima kasih dari Kapolda Jambi kepada Pemerintah Kabupaten Kerinci yang mendukung dalam menjaga kamtibmas diwilayah hukum Polda Jambi terutama di Kabupaten Kerinci” Jelas Agung. ( adv)

Berita Terkait

Resmi Dimulai, Sekda Asraf Buka Kegiatan Semarak Ramadhan Berkah di Semerah
Kerinci Raih Opini WTP dari BPK RI, Bukti Tata Kelola Keuangan yang Akuntabel
Resmikan Gedung Mahligai 9 Bank Jambi,Al Haris Berharap Bisa Memberikan Pelayanan Optimal
Bupati Kerinci Monadi dan Wabup Murison Tiba di Desa Renah Pemetik, Tempuh Jalan Terjal dalam Program Bunga Desa

Berita Terkait

Kamis, 10 Februari 2022 - 18:07 WIB

Pemkot Sungai Penuh Gelar Rapat Evaluasi Capaian Target Vaksinasi

Jumat, 4 April 2025 - 05:30 WIB

Wali Kota Sungai Penuh Sambut Kunjungan Menko Yusril Ihza Mahendra

Senin, 9 Januari 2023 - 19:09 WIB

H Mashuri: Satpol PP Harus Lebih Cekatan Lagi

Kamis, 15 Mei 2025 - 21:46 WIB

Bupati Monadi Usulkan Sejumlah Proyek Strategis ke Menteri PUPR untuk Pembangunan Kerinci

Berita Terbaru

Daftar kode redeem Genshin Impact hari ini 8 Januari 2026 terbaru

Teknologi

Update Game! Ini Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:47 WIB