Diguyur Hujan,Ribuan Masa Paslon No 4 Fikar-Asma Padati Lapangan Merdeka

Penulis : Redaksi
Rabu, 20 November 2024 - 18:02 WIB

Penulis : Redaksi

SUNGAIPENUH– Pasangan Calon (Paslon) Walikota dan Wakil Walikota Sungai Penuh nomor urut 4, Fikar Azami – Asma Ismail (FAS), menggelar kampanye akbar di lapangan Merdeka, Rabu (20/11)

Di lokasi kampanye tampak belasan hingga puluhan ribu massa yang memadati Lapangan Merdeka dengan menggenakan pakaian berwarna kuning.

Meskipun diguyur hujan dan basah kuyup, massa pendukung masih antusias untuk mengikuti kampanye sampai selesai.

Ketua Tim Pemenangan FAS Pagaruyung Harahap menyampaikan rasa optimisme atas potensi kemenangan Fikar Azami dan Asma Ismail.

“Saya sangat yakin bahwa insyaallah Fikar dan buya Asma menang kalau melihat antusiasme masyarakat seramai ini. Karena itu mari sama-sama ke TPS pada 27 November nanti untuk memilih Fikar dan Buya Asma nomor 4,” ujarnya.

Kampanye ini juga dihadiri mantan Walikota Sungai Penuh dua periode, Asafri Jaya Bakri (AJB). Turut dihadir Anggota DPRD Sungai Penuh Fraksi Golkar seperti Albizar, Arlis Kasim, Fahruddin, Haidir dan Hutri Randa.(adv)

Berita Terkait

Ikut Dilantik, Ahmadi Zubir Akhirnya Pilih Berseragam PDIP
Bergerak Total, Millenial Pesisir Bukit: Mari Kita Jemput Kemenangan Fikar – Yos
Jumiwan – Maidani Ke MK?Hari Ini Batas Akhir
Jelang Pemilihan, Warga Ramai-Ramai Alihkan Dukungan ke Fikar – Yos, Tim Pemenangan Optimis Menang Besar

Berita Terkait

Jumat, 23 Oktober 2020 - 04:51 WIB

Dukungan Anak Muda Sungaipenuh Terus Mengalir, Fikar Azami: Mari Kita Jemput Kemenangan

Rabu, 18 November 2020 - 13:44 WIB

Terukur dan Konkrit, Ini Visi dan Misi Serta Program Prioritas Fikar-Yos untuk Kota Sungai Penuh

Minggu, 22 November 2020 - 12:05 WIB

Program Konkret AZAS untuk Kota Sungaipenuh Tak Jelas, Janji Perubahan Dinilai Hanya “Pemanis”

Sabtu, 15 November 2025 - 13:42 WIB

Resmi! DPP PAN Pilih Alfin Jadi Ketua DPD PAN Sungai Penuh, Akhirnya Terjawab Ke Mana Arah Politik Sang Wali Kota

Berita Terbaru