Gasfull ! Fikar – Asma Kembali Kampanye di Sungai Bungkal

Penulis : Redaksi
Rabu, 23 Oktober 2024 - 12:16 WIB
Penulis : Redaksi

SUNGAIPENUH – Setelah menjalani kampanye di Hamparan Rawang, Tanah Kampung dan blusukan temui pedagang pasar Tanjung Bajure, Kincai Plaza dan warga Desa Baru Sungai Penuh.

Calon walikota dan wakil walikota, Fikar Azami – Asma Ismail siang ini akan menggelar kampanye di kecamatan Sungai Bungkal yang dipusatkan di Desa Koto Tinggi.

Pagaruyung Ketua tim pemenangan Fikar Azami – Asma Ismail mengatakan siang ini pasangan calon nomor urut 4 Fikar Azami – Asma Ismail kembali menggelar kampanye di Sungai Bungkal yang dipusatkan di Koto Tinggi.

Sebelum menggelar kampanye di Koto Tinggi, Paslon yang diusung oleh partai Golkar ini terlebih dahulu akan melakukan blusukan guna menemui langsung masyarakat Sumur Anyir, Dusun Baru, Pasar Sungai Penuh dan Koto Tinggi.

“Kampanye dan blusukan menemui langsung masyarakat Sungai Bungkal. Siang ini star mulai dari Sumur Anyir hingga Koto Tinggi di lokasi kampanye. Segala persiapannya sudah matang,” ujarnya

“Dilihat dari antusiasnya masyarakat Koto Tinggi khususnya dan Sungai Bungkal umumnya, kita prediksi dan optimis masyarakat yang datang bakal meledak lagi,” ujarnya.(**)

Berita Terkait

Sayangkan Aksi Penghadangan dan Isu Politik Dinasti, Tokoh Muda Koto Lebu Ajak Masyarakat Berpolitik Sehat
Kawal Basis, Garda Muda Fikar-Yos Bergerak Door to Door di 13 Desa Tanah Kampung
Lebih Unggul, Programnya Masuk Akal, Ferry Satria Imbau Masyarakat Pilih Fikar – Yos
Porgramnya Jelas dan Terukur, Didukung 20 Anggota DPRD, Syafriadi Yakinkan Fikar- Yos Pilihan Terbaik untuk Sungaipenuh
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 7 Oktober 2020 - 17:04 WIB

Tim Pemenangan Optimis Fikar-Yos Menang Telak di Kumun Debai

Selasa, 20 Oktober 2020 - 13:16 WIB

PAN Terus Begerak untuk Fikar – Yos, Satmarlendan di Pondok Tinggi dan Karnaini di Hamparan Rawang

Sabtu, 18 Juni 2022 - 10:20 WIB

Koalisi Demokrat,PKS dan PKB Bakal Terbentuk

Selasa, 19 Agustus 2025 - 12:57 WIB

PAW,Rustam Effendi Dilantik Jadi Anggota DPRD Merangin Periode 2024–2029

Berita Terbaru

Walikota Sungai Penuh Meresmikan Pengoperasian TPST RKE,Rabu 01/10/2025

Daerah

TPST RKE Resmi Beroperasi

Rabu, 1 Okt 2025 - 18:09 WIB