Gubernur Jambi Al Haris Serahkan Bantuan ke Gapoktan di Sungai Penuh

Penulis : Redaksi
Rabu, 13 Juli 2022 - 20:16 WIB
Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID,SUNGAIPENUHGubernur Jambi Al Haris menyerahkan bantuan kepada Gapoktan Bukit Khayangan, Rabu (13/7).

Bantuan dari Pemprov Jambi melalui dinas ketahanan pangan kepada Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Bukit Khayangan Desa Sungai Jernih Kecamatan Pondok Tinggi senilai 150 Juta Rupiah.

Gubernur Jambi Al Haris dalam sambutannya berharap dengan bantuan ini dapat meningkatkan pendapatan para petani

“Kerinci dan Sungai Penuh memiliki tanah yang subur. Tinggal bagaimana lagi kita mengemas hasil tani tersebut sehingga produksi meningkat dan dapat meningkatkan pendapatan petani,” ujar Gubernur Al Haris.

Gubernur Al Haris juga berharap pangan bersumber dari hasil pertanian dapat terus stabil di Provinsi Jambi.

Setelah acara penyerahan bantuan tersebut, Gubernur Jambi dan Walikota Sungai Penuh secara simbolis menanam bibit jagung.

Turut hadir Pj. Bupati Tebo Aspan, Kepala SKPD lingkup Pemprov Jambi dan Pemkot Sungai Penuh serta para anggota Gapoktan Bukit Khayangan. (adv)

Berita Terkait

Terima Hibah Tanah,Pemrov Jambi Segera Bangun Sport Center
Sambut Tahun Baru 2023, Karang Taruna Desa Baru Debai Gelar Muhasabah dan Zikir Bersama
Wagub Abdullah Sani Hadiri Isra’Mikraj Dengan Warga Lapas Narkotika Kelas III Sabak
Pj Bupati Asraf Sambut Penerbangan Perdana Susi Air di Bandara Depati Parbo

Berita Terkait

Jumat, 10 Februari 2023 - 23:17 WIB

Semangat HPN 2023, Forwari Berbagi untuk Sesama

Senin, 5 Mei 2025 - 10:33 WIB

IPH Merangin Turun ke -2,50,Dipengaruhi Beberapa Komoditas

Minggu, 12 Maret 2023 - 14:09 WIB

Bupati Resmikan BLK Ponpes Sulthon  Fattah

Jumat, 18 Juni 2021 - 09:54 WIB

Pemkot Terima Kunjungan Tim KPK RI, Gelar Rakor Monitoring Pemberantasan Korupsi

Berita Terbaru

Hutri Randa (Kanan) Sat Penyerahan Hadiah Dandin  Cup .Rabu 02/10/2025

Daerah

Ketua DPRD Hutri Randa Tonton Laga Final Dandim Cup

Kamis, 2 Okt 2025 - 11:56 WIB

Walikota Sungai Penuh Meresmikan Pengoperasian TPST RKE,Rabu 01/10/2025

Daerah

TPST RKE Resmi Beroperasi

Rabu, 1 Okt 2025 - 18:09 WIB