JAMBI – Moonton kembali membuka peluang bagi pemain Mobile Legends: Bang Bang untuk memperoleh item gratis melalui kode redeem ML terbaru Minggu, 28 Desember 2025. Moonton menyediakan sejumlah kode aktif yang bisa pemain tukarkan langsung tanpa menggunakan Diamond.
Melalui program ini, pemain berpeluang mendapatkan berbagai hadiah, mulai dari skin, fragment, battle points, hingga item premium. Namun, setiap kode memiliki batas waktu dan kuota klaim sehingga pemain perlu segera menukarkannya.
Berikut daftar kode redeem ML terbaru Minggu, 28 Desember 2025 yang bisa pemain coba hari ini:
Daftar Kode Redeem Mobile Legends
4abcr9c8gnsr22bjc
s9kbj1lpz228nb
fezx8x7jg
Jki3us7jg
jul3md7jg
hom8wo7jg
00NATAN00
mlbbtwitter
MLBB2021
ingirum
qszm29yy4cmr22bkf
bsqk228lpzs
eot9pv7jj
eot9pv7jg
4nbpwtb3uybe22ad2 (Limited Diamond)
rbp8rxewt7ph22afc
0wqgwq7jg
030dm77jg
Moonton mengingatkan, sebagian kode gagal karena kuota klaim habis atau masa aktif berakhir. Jika klaim berhasil, sistem mengirimkan hadiah langsung ke mail di dalam game.
Pemain disarankan rutin memantau pembaruan kode redeem agar tidak kehilangan kesempatan mendapatkan item gratis dari Mobile Legends.***


















