Pj Bupati Apel Silaturahmi di RSD Kol Abundjani Bangko

Penulis : Redaksi
Kamis, 14 November 2024 - 20:07 WIB

Penulis : Redaksi

MERANGIN-Penjabat (Pj) Bupati Merangin Jangcik Mohza apel silaturahmi dengan ratusan pegawai Rumah Sakit Kol Abundjani Bangko, baik itu petugas administrasi maupun medis, Kamis (14/11).

Pada apel bersama yang berlangsung di halaman depan RSD Kol Abundjani Bangko tersebut, Pj bupati menekankan pentingnya meningkatkan disiplin pegawai. Disiplin itu meliputi disiplin dalam apel, disiplin dalam berpakaian dan disiplin dalam bekerja.

‘’Sudah bisa dipastikan orang yang disiplin, tentu hidupnya lebih teratur. Bagai ibu-ibu tentunya lebih teratur dalam merawat suaminya. Jangan sampai istri di Bangko, tapi suami dinas di Muara Siau, sehingga kapan mengurus suaminya,’’ujar Pj Bupati.

Jangcik Mohza juga minta para pegawai medis RSD Kol Abundjani Bangko bisa memmberikan pelayanan prima kepada para pasiennya. Perkalukan pasien dengan baik sehingga merasa nyaman.

‘’Kalau pasien merasa nyaman di RSD Kol Abundjani Bangko, tentu pasien yang sakit itu akan cepat sembuh. Tapi kalau pasien di buat tidak nyaman, jangankan mau sembuh penyakit lain nian akan datang,’’terang Jangcik Mohza.

Selain diminta meningkatkan pelayanannya, para pegawai juga diminta menjaga kebesihan lingkungn kerja, karena lingkungan kerja yang bersih akan terhindar dari berbagai penyakit, terlebih di rumah sakit.

Sebagai pegawai pinta Pj bupati jangan hanya tahu menuntut haknya, sementera tugas dan kewajibannya cenderung diabaikan. Loyalah dengan pekerjaan, sehingga mampu meningkatkan etos kerja yang lebih baik lagi. (adv)

Berita Terkait

Ketua DPRD Sungaipenuh Lendra Wijaya Sholat Idul Adha Bersama Masyarakat di Lapangan Merdeka
Target Sukses Pelaksanaan Sukses Prestasi Tercapai, Wako Ahmadi Apresiasi Kafilah & Panitia MTQ
Nilwan Yahya Sebar Benih Ikan di Danau Pauh
Roboh, Pj Bupati Kerinci Asraf Tinjau LokasI Fasalitas Air Terjun telun Berasap
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 17 Juni 2021 - 05:11 WIB

DPRD Kota Sungai Penuh Raih Penghargaan Nirwasita Tantra 2 Dari KLH -RI

Senin, 5 Mei 2025 - 21:18 WIB

Bupati Kerinci Monadi dan Wabup Murison Tiba di Desa Renah Pemetik, Tempuh Jalan Terjal dalam Program Bunga Desa

Senin, 21 Februari 2022 - 21:27 WIB

Wagub Abdullah Sani Buka Diklatpim Pengawas Angkatan II

Senin, 25 Maret 2024 - 17:45 WIB

Safari Ramadhan Pemkot Sungai Penuh di Masjid Al Akbar Kecamatan Sungai Penuh

Berita Terbaru

Daftar kode redeem Genshin Impact hari ini 8 Januari 2026 terbaru

Teknologi

Update Game! Ini Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:47 WIB