Rendahya Capaian Vaksin di Kerinci Kapolda dan Wakil Gubernur Turun Tangan

Penulis : Redaksi
Jumat, 7 Januari 2022 - 16:20 WIB

Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID KERINCI – Untuk mencapai target vaksinasi di Kabupaten Kerinci,Kapolda Jambi Irjen A.Rachamad Wibowo dan Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani turun langsung,Jumat (07/01) pagi.

Kapolda dan Wakil Gubernur turun di Kubang,Kecamatan Depati VII memantau gerai vaksin Polres Kerinci dan dilanjutkan ke beberapa wilayah di Kerinci.

Saat ini capaian vaksinasi di Kabupaten Kerinci berada di angka 59 persen untuk dosis pertama dan 39 untuk dosis kedua,hal ini sangat rentan terjadi gelombang dan varian baru penyebaran Covid-19.

“tolong sampaikan ke keluarga kita ayo lakukan vaksinasi,agar keluarga kita aman,apalagi saat ini ada varian baru,jika kita sudah vaksin keluarga aman” kata Kapolda Jambi Irjen A.Rachmad Wibowo saat sambutanya.

Wakil Gubernur Jambi H.Abdullah Sani mengapresiasi dengan banyaknya warga yang melakukan vaksinasi,ia tidak lupa juga menghimbau kepada masyarakat yang belum menerima vaksin untuk segera divaksin agar aktifitas masyarakat akan kembali seperti normal.

“Ini merupakan bagian dari tanggungjawab pemerintah memastikan masyarkat aman,cepat atau lambat masyarakat harus mendapatkan vaksin agar cepat pulih,ekonomi kuat” Kata Wagub.(lie)

Berita Terkait

Gubernur Al Haris : Jambi Tempat Bersejarah Bagi Umat Budha
Fikar Azami, Calon Walikota Idola: Kharismatik, Energik dan Visioner
Bupati H.Mashuri Bersama Sampaikan KUA PPAS 2023
Segera Beroperasi,Dijadwalkan Prabowo Akan Meresmikan PLTA Kerinci Merangin Hydro

Berita Terkait

Minggu, 17 Maret 2024 - 10:03 WIB

Wako Ahmadi Dampingi Safari Ramadhan Gubernur Jambi di Masjid Raya Rawang

Selasa, 8 November 2022 - 19:14 WIB

Paripurna Hut Kota Sungaipenuh,Gubernur Al Haris Komitmen Atasi Permasalahan Banjir dan Sampah

Rabu, 30 Juli 2025 - 21:16 WIB

Wabup Kerinci Murison Rakor Penanganan Karhutla Bersama Menteri LHK di Jambi

Sabtu, 1 November 2025 - 08:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jambi 1–9 November 2025: Hujan, Petir, dan Kabut Asap Dominan

Berita Terbaru