Tidak Lagi Jabat Kepala Daerah,AJB Kembali Sapa Warga

Penulis : Redaksi
Kamis, 20 Januari 2022 - 21:37 WIB

Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID SUNGAI PENUH – Tidak lagi menjabat sebagai kepala daerah,mantan Walikota Sungai Penuh Asafri Jaya Bakri (AJB) kembali hadir di tengah tengah masyarakat bersilaturahmi di Sungai Liuk,Kecamatan Pesisir Bukit,Kota Sungai Penuh,Kamis (19/01).

AJB hadir memenuhi undangan perkumpulan Sakata Hati Sungai Liuk dalam rangka ulang tahun pertama perkumpulan tersebut dan bersilaturahmi dengan pendukungnya.

“Iya Pak AJB hari ini,Kamis (19/01) bersilaturahmi dengan Perkumpulan Sakato Sungai Liuk” kata orang dekatnya.

Kehadiran nya di Sungai Liuk didampingi anggota DPRD Kota Sungai Penuh Hutri Randa dan mantan Ketua Koni Toni Indrayadi,serta mantan pejabat Pemkot Sungai Penuh disambut dengan hangat dan penuh akraban.

Diketahui sebelumnya AJB juga sering muncul ke hadapan publik mulai aktif kembali menyapa masyarakat,hadir di beberapa kegiatan seperti kenduri Sko Koto Pudung,Tanah Kampung Kota Sungai Penuh dan kenduri Sko Penawar Setinjau Laut Kerinci.(lie)

Berita Terkait

Semua Fraksi DPRD Merangin Setujui RAPBD Perubahan 2025 Jadi Perda
Panggilan Jiwa,Masa Padati Kampanye Fikar – Asma di Koto Tinggi
Keluar Dari Sungai Liuk,STIKIP Muhamadiyah Bakal Ngampus di Kumun
Tidak Dizinkan IPPR, Tim AZAS Ngotot Gunakan Gedung Pemuda untuk Pelantikan Tim Kecamatan

Berita Terkait

Jumat, 1 April 2022 - 11:00 WIB

Wagub Sani Sampaikan Jawaban Terhadap Pandangan Fraksi LKPJ Tahun 2021

Selasa, 14 Oktober 2025 - 02:00 WIB

Al Haris Tegaskan Pemerintahan Efektif dan Transparan Demi Kesejahteraan Rakyat

Sabtu, 25 Juni 2022 - 15:02 WIB

Sekda Apresiasi Penyelenggara Rakor Bidang Hukum

Kamis, 4 September 2025 - 16:59 WIB

Forkopimda Tanjab Barat 2025, Bupati Anwar Sadat Tekankan Stabilitas Keamanan

Berita Terbaru

Daftar kode redeem Genshin Impact hari ini 8 Januari 2026 terbaru

Teknologi

Update Game! Ini Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:47 WIB