Tingakatkan Kompetensi Penyiaran,Kanwil Kemenag Provinsi Jambi Selenggarakan PKPAI 2022

Penulis : Redaksi
Kamis, 26 Mei 2022 - 20:55 WIB
Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID,JAMBI – Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama Provinsi Jambi selenggarakan Pembinaan Kompetensi Penyiar Agama Islam (PKPAI) tahun 2022 di Hotel Aston Jambi,Kamis (26/05).

Acara yang akan diselenggarakan tiga hari ini dibuka oleh Kakanwil Kemeterian Agama Provinsi Jambi yang diwakili oleh Kepala Bagian Tata Usaha Kanwil Kemenag Provinsi Jambi

A.Rahman Sayuti ketua pelaksana kegiatan mengatakan acara ini dilaksanakan untuk meningkat kompetensi penyiar agama islam dalam memodrenisasi generasi yang lebih unggul dalam dunia digitalisasi dan peningkatan pengetahuan meminalisir dampak radikalisme.

Kasubdit Seni Budaya dan Penyiaran agama Islam Kemenag RI Sayid Alwi Fahmi menyampaikan bahwa kegiatan PKPAI di Provinsi Jambi merupakan yang ke-enam dilaksankan untuk tiga puluh empat Provinsi pada tahun 2022.

“Manfatkan momen ini,ambil pelajarannya,sampaikan yang baik,insha Allah akan lebih baik kedepanya” Kata Sayid.

Kepala Bagian Tata Usaha Kanwil Kemenag Provinsi Jambi H.Julan berharap kepada peserta PKPAI memiliki tanggungjawab untuk menumbuh kembangkan kepada generasi muda dibidang penyiaran,sebagai penyimbang yang baik dan dapat moderasi toleransi beragama di indonesia yang moderat.

“Bijak dalam menggunakan medias sosail,peran penyiaran penting untuk menyejukan masyarakat dan membangkitkan kesatuan umat”tutup Kabag TU.(lie)

Berita Terkait

Bidang Kesehatan, Fikar-Yos Programkan Persalinan Gratis dan Pelayanan Kesehatan Optimal
Apel Pertama Masuk Kerja,Wagub Sani Igatkan ASN Tingkatkan Kedesiplinan
Agar Tidak Meluas,Al Haris Minta Gencarkan Vaksinasi PMK
PPPK Paruh Waktu Muaro Jambi Dikukuhkan

Berita Terkait

Minggu, 12 Oktober 2025 - 16:23 WIB

Tekan Laju Inflasi, TPID Kerinci Siapkan Langkah Konkret Libatkan Lintas Sektor

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:12 WIB

Kendaraan Mogok Massal Usai Isi Pertamax Bercampur Air di SPBU Bangko, Warga Panik dan Protes

Sabtu, 5 Desember 2020 - 04:25 WIB

Tim AZAS Dikabarkan Gencar Mainkan Politik Uang. Sungai Liuk 200 Ribu, Hamparan Rawang 150, Kumun Debai 120 Perorang

Sabtu, 17 Oktober 2020 - 11:09 WIB

Blusukan ke Dusun Bernik Sumur Anyir, Fikar-Yos Kembali Disambut Hangat Warga

Berita Terbaru