Wako Ahmadi Hadiri Kenduri Adat Desa Koto Pudung Kecamatan Tanah Kampung

Penulis : Redaksi
Sabtu, 15 Januari 2022 - 16:04 WIB

Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID SUNGAI PENUH-Walikota Ahmadi Zubir menghadiri kenduri adat masyarakat Desa Koto Pudung Kecamatan Tanah Kampung, Sabtu (15/1).

Turut hadir dalam acara ini Gubernur Jambi Al Haris beserta istri, Ketua DPRD H. Fajran, Anggota DPRD, Pj. Sekda Alpian, Unsur Forkopimda, para SKPD lingkup pemprov Jambi dan pemkot Sungai Penuh serta Mantan Walikota Sungai Penuh Asafri Jaya Bakri.

Kenduri adat merupakan ungkapan rasa syukur kepada Allah SWT atas rahmat yang diberikan kepada masyarakat

“Kenduri adat atau kenduri sko ini sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah SWT atas rahmat yang diberikan kepada masyarakat,” ujar Wako Ahmadi

Wako Ahmadi dalam kesempatan ini menyampaikan ucapan terima kasih kepada Gubernur Jambi yang telah berinisiatif untuk membangun TPA Ragional

“Terima kasih kepada bapak Gubernur yang telah berinisiatif membangun TPA ragional untuk wilayah Kota Sungai Penuh dan Kab. Kerinci,” ucap Wako Ahmadi

Gubernur Jambi Al Haris mengatakan pembangunan TPA ragional akan segera terelealisasi serta Pemprov Jambi telah menyiapkan anggaran untuk mengatasi banjir di Kota Sungai Penuh

Memiliki program yang sama, pada kesempatan ini Gubernur Jambi bersama Wako Ahmadi melakukan peletakan batu pertama pembangunan Rumah Tahfiz Qur’an Desa Koto Pudung. (adv)

Berita Terkait

Merangin Coba Jajaki Kerjasama dengan Jepang
Wagub Sani Membuka Acara Pendidikan Pembinaan Hafiz dan Da’i Cilik Program Ramadhan
Wako Alfin Kukuhkan Bunda Literasi, Gerakkan Semangat Membaca di Sungai Penuh
Bupati Merangin Syukur – Khafied Resmi di Lantik Presiden Prabowo

Berita Terkait

Sabtu, 4 Juni 2022 - 08:08 WIB

Ketua DPRD H.Fajran Rakor Dengan Forkopimda Terkait Masalah Sampah

Sabtu, 21 November 2020 - 07:19 WIB

Demi Berlanjutnya Pemerataan Pembangunan, Tim Srikandi Desa Tanjung Solidkan Barisan untuk Fikar-Yos

Jumat, 16 Juni 2023 - 18:42 WIB

Hari Pertama Kerja Sebagai Ketua DPRD,Lendra Rapat Stunting Dengan Pemkot

Kamis, 27 November 2025 - 08:55 WIB

Longsor di Kilometer 13 Puncak Sungai Penuh Hari Ini: Bangunan Runtuh, Warga Diminta Waspada

Berita Terbaru

Daftar kode redeem Genshin Impact hari ini 8 Januari 2026 terbaru

Teknologi

Update Game! Ini Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:47 WIB