Terbaru! Pelantikan Pejabat,Asisten I Pemkot Sungai Penuh Tergeser

Penulis : Redaksi
Kamis, 4 Desember 2025 - 06:01 WIB

Wawako Azhar Hamzah Lantik Pejabat di Rumah Dinasya,Rabu 3 November 2025

Wawako Azhar Hamzah Lantik Pejabat di Rumah Dinasya,Rabu 3 November 2025

Penulis : Redaksi

SUNGAIPENUH — Wakil Wali Kota Sungai Penuh Azhar Hamzah kembali melakukan pelantikan pejabat pimpinan tinggi pratama dan mengukuhkan tiga pejabat lainnya pada Rabu (3/12/2025) di rumah dinasnya.

Zahirman Resmi Menjabat Staf Ahli

Dalam agenda tersebut, Zahirman memperoleh amanah baru sebagai Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik. Selain itu, tiga pejabat lain menjalani pengukuhan ulang karena tidak sempat hadir pada pelantikan sebelumnya.

Baca Juga :  Gubernur Al-Haris Lakukan Audiensi Ke BGRM dan Kemenparekraf

Pejabat Pemkot Hadiri Prosesi Pelantikan

Sejumlah pejabat turut menyaksikan jalannya pelantikan, termasuk Asisten Administrasi Umum, Inspektur, serta perwakilan dari Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Sungai Penuh.

Baca Juga :  60 Kode Redeem FF 20 November 2025, Langsung Amankan Hadiah Rare Hari Ini

Azhar Hamzah Tekankan Penguatan Kinerja

Dalam sambutannya, Wawako Azhar menegaskan bahwa rotasi dan penguatan struktur ini bertujuan meningkatkan kualitas birokrasi serta mempercepat pelayanan publik bagi masyarakat.

“Selamat bekerja dan berkarya. Semoga amanah yang diberikan dapat dijalankan dengan penuh tanggung jawab demi kemajuan Kota Sungai Penuh,” ujar Wawako Azhar.(lie)

Berita Terkait

Peringati Hardiknas 2025, Bupati Monadi Tegaskan Komitmen Bangun Pendidikan Berkualitas di Kerinci
Pengurus KONI Sungai Penuh Dilantik, Alfin Tekankan Pembinaan Atlet Sejak Dini
Wako Ahmadi Lantik 92 Pejabat Eslon III dan IV
Bupati Anwar Sadat Tandatangani Komitmen Meritokrasi ASN di Palembang

Berita Terkait

Selasa, 29 Maret 2022 - 16:04 WIB

Keren… Lewat Kayo Folk Festival, HMKS Sumbar Perkenalkan Pariwisata, Budaya dan UMKM Kerinci – Sungaipenuh

Senin, 28 Februari 2022 - 22:20 WIB

Gubernur Al Haris Hadiri Isra’Mikraj di Ponpes Al Jauharen

Jumat, 16 Oktober 2020 - 08:08 WIB

Luar Biasa… Dukungan Arus Bawah Pondok Tinggi untuk Fikar Azami – Yos Adrino Kian Tak Terbendung

Sabtu, 15 April 2023 - 20:12 WIB

Gubernur Al Haris Lepas Peserta Mudik Gratis Ke Pulau Jawa

Berita Terbaru