Bukit Tengah Semakin Hidup,CFD Tiap Akhir Pekan

Penulis : Redaksi
Minggu, 28 September 2025 - 13:04 WIB

Inshot Suasana CFD di Bukit Tengah Kerinci

Inshot Suasana CFD di Bukit Tengah Kerinci

Penulis : Redaksi

KERINCI – Bukit Tengah sebagai Ibu Kota Kabupaten Kerinci semakin semarak dengan hadirnya Car Free Day (CFD) setiap Minggu pagi di Tugu PKK, Kompleks Perkantoran Pemkab Kerinci. Program ini digagas langsung oleh Bupati Monadi.

Baca Juga : Bupati Monadi Turun Langsung Tinjau Banjir

Setiap pekan, Monadi hadir bersama jajaran ASN untuk ikut jalan santai sekaligus menyapa warga. Pemkab Kerinci juga membuka layanan kesehatan gratis, administrasi kependudukan (KTP), pelayanan KB, doorprize menarik, hingga fasilitas Wi-Fi gratis.

Baca Juga Monadi – Alfin Kompak Sambangi Polres Kerinci, Pantau Pemberkasan SKCK PPPK

“CFD bukan hanya ajang olahraga, tetapi juga ruang silaturahmi dan wadah mendengar aspirasi masyarakat. Selain itu, kegiatan ini mampu menghidupkan UMKM serta menggerakkan perekonomian warga,” kata Monadi.

Ia berharap masyarakat memanfaatkan CFD sebaik mungkin, khususnya untuk pemeriksaan kesehatan dan layanan administrasi yang disediakan pemerintah

Berita Terkait

226 PPPK Tahap II Sungai Penuh Segera Terima SK,Berikut Jadwalnya
Atasi PMK,Pemprov Jambi Alokasikan Dana 1,9 Miliar
Pj Bupati Ajak Dewan Baru Bersinergi Bangun Merangin
Wagub Sani Lepas 374 Jamaah Calon Haji Kloter 23 Embarkasi Antara Jambi

Berita Terkait

Senin, 14 Februari 2022 - 21:15 WIB

Viral Salah Satu Pejabat Usir Atlit Taekwondo Sungaipenuh Latihan di Halaman Kantor

Kamis, 1 Juli 2021 - 12:16 WIB

Wabub H Mashuri Sampaikan Jawaban Pandangan Fraksi Dewan APBD 2020

Selasa, 8 Juni 2021 - 12:38 WIB

Wabub H.Mashuri Pantau Vaksinasi Lansia di Merangin

Kamis, 27 Mei 2021 - 10:49 WIB

Mantap… Haris-Sani Menang Telak di Dua Kecamatan di Kerinci

Berita Terbaru

Daftar kode redeem Genshin Impact hari ini 8 Januari 2026 terbaru

Teknologi

Update Game! Ini Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:47 WIB