Daftar Nama PPPK Paruh Waktu Sungai Penuh Yang Lulus Seleksi

Penulis : Redaksi
Jumat, 12 September 2025 - 10:13 WIB

Pelantikan PPPK Tahap I Sungai Penuh

Pelantikan PPPK Tahap I Sungai Penuh

Penulis : Redaksi

SUNGAI PENUH – Pemerintah Kota Sungai Penuh mengumumkan hasil seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu melalui surat resmi bernomor B/800.1.13.2/1711/IX/2025/BKPSDM.2.

Baca Juga : Wabup Junaidi Mahir Buka Rakerda LAM Muaro Jambi 2025

Sebanyak 1.540 peserta lolos seleksi PPPK Paruh Waktu 2025. Dari jumlah tersebut, 1.012 orang tercatat di Badan Kepegawaian Negara (BKN), sedangkan 528 orang belum masuk data BKN.

Rincian Kelulusan PPPK Kota Sungai Penuh

Tercatat di BKN:

  • PPPK Teknis: 872 orang

  • PPPK Guru: 135 orang

  • PPPK Kesehatan: 5 orang

Belum tercatat di BKN:

  • PPPK Teknis: 316 orang

  • PPPK Guru: 211 orang

  • PPPK Kesehatan: 1 orang

Baca Juga : Sisi Lain Jogja yang Tenang: Liburan Adem di Bantul

Pemerintah Kota Sungai Penuh meminta seluruh peserta yang lolos segera menyiapkan dokumen dan mengikuti arahan BKPSDM.

Untuk Daftar Lengkap Tekan Linknya :https://drive.google.com/file/d/15o13Gy87ZlpQBOFRLxEq1nx2fs3kbKJQ/view?usp=drivesdk

Berita Terkait

Bupati H M Syukur Luncurkan Germas dan Cek Kesehatan Gratis di Merangin
Sekda Sudirman : Pemrov Jambi Terus Berupaya Mendukung UMKM
Breaking News,Gudang Kulit Manis Di Sungaipenuh Terbakar
Bupati H M Syukur Lepas Ribuan Pelajar Merangin di Pawai Barisan Indah HUT ke-80 RI

Berita Terkait

Selasa, 15 November 2022 - 15:54 WIB

Dinas Kominfosta Sungai Penuh : Berikan Layanan Informasi Publik PIPD

Sabtu, 7 Januari 2023 - 17:15 WIB

HUT ke 66,Al Haris : Capaian Pembangunan Provinsi Jambi Terus Meningkat

Minggu, 15 November 2020 - 04:10 WIB

Lapor ke Bawaslu. Pengacara : Penghadangan Kampanye Fikar – Yos di Koto Baru Terencana dan Terstruktur

Selasa, 10 November 2020 - 02:59 WIB

AJB – Zulhelmi Kembali Umbar Kemesraan, Adik Zulhelmi Ikut Blusukan Fiyos di Kumun

Berita Terbaru

Daftar kode redeem Genshin Impact hari ini 8 Januari 2026 terbaru

Teknologi

Update Game! Ini Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:47 WIB