Fikar Azami – Yos Adrino Semakin Kuat di Pesisir Bukit dan Hamparan Rawang

Penulis : Redaksi
Senin, 12 Oktober 2020 - 23:06 WIB

Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID, SUNGAIPENUH – Pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Sungaipenuh, Fikar Azami – Yos Adrino semakin kuat di Kecamatan Pesisir Bukit dan Kecamatan Haparan Rawang.

Setelah dilantiknya tim pemenangan Pesisir Bukit, Hamparan Rawang ditambah lagi dengan dilakukannya pertemuan para tokoh masyarakat, adat, pemuda dan kaum ibu didua kecamatan tersebut membuat kekuatan Fikar – Yos bertambah besar.

Koordinator Kecamatan Pesisir Bukit, Eva Haryadi Rio mengungkapkan Fikar Azami sudah bergerak di Kecamatan Pesisir Bukit sejak 3 tahun lalu, bukan hanya mendadak turun ke masyarakat saat 8ngin mencalonkan diri. Oleh karena itu, hubungan Fikar Azami dengan masyarakat sangatlah bagus dan terjalin hingga sejauh ini.

Demikian juga anak jantan Pesisir Bukit Yos Adrino dpt yang merupakan cucu dari H. Muchtaruddin gelar Depati Mandaro Gedang Koto Keras dan Koto Renah menambah kekuatan yang luar biasa bagi tim, relawan dan pendukung untuk bergerak guna menjemput kemenangan.

“Untuk 5 Koto kita optimis memenangkan Pilkada ini. Pak Fikar jauh hari sebelum ini sudan bergerak ke tengah – tegah masyarakat. Itu dilakukannya sudan 3 tahu lalu dan bukan baru – baru ini ketika mencalon saja,” ujarnya

“Begitu juga dengan Yos Adrino, Yos Adrino adalah anak jantan Koto Keras dan Koto Renah. Lima Koto ini adalah daerah asal beliau,” ujarnya

“Untuk keluarga besa beliau di Kot Renah, Koto Keras dan tiga koto lainnya kompak memenangkan Fikar-Yos,” ujarnya

“Posko pemenangan di Desa 5 Koto ini juga sudah mulai terbentuk. Seperti Koto Renah, Koto Keras ada 2 Posko dan Koto Bento,Koto Lolo dan Koto Tengah,” ujarnya.

Evaldi Dpt koordinator 4 Desa Sungai Liuk juga mengaku bahwa dukungan masyarakat 4 Desa Sungai Liuk semakin kuat.

“Kita optimis 4 Desa Sungai Liuk semakin kuat saat ini untuk mendukung Fikar – Yos.

Anggota DPRD Karnaini juga optimis di Hamparan Rawang Fikar – Yos akan memperoleh suara signifikan.

“Kita bisa lihat sendiri bagaimana antusiasnya masyarakat dengan pak Fikar dan Pak Yos. Tim Fikar – Yos ini berlapis lapis,” ujarnya

” Pilkada sekarang khusus untuk Hamparan Rawang tanpa beban karena tidak ada putra terbaiknya maju di pilwako. Untuk Hamparan kita terus bekerja untuk kemenagan besar,” ujar pencipta lagu KBKB. (iam)

Berita Terkait

Sambut Tahun Baru 2023, Karang Taruna Desa Baru Debai Gelar Muhasabah dan Zikir Bersama
Wagub Abdullah Sani Minta OPD Sering Turun Ke Masyarakat
Miris.. Pemkot Sungaipenuh Pilih Beli Mobil Dinas Pejabat Ketimbang Cairkan ADD untuk 16 Desa
Rutan Sungaipenuh Sosialisasikan Permenkumham Nomor 7 Tahun 2022 kepada WBP

Berita Terkait

Minggu, 27 Februari 2022 - 13:12 WIB

Sabri Yanto Kukuhkan Pengurus Cabang FESPATI Kota Sungaipenuh,Yoshadi Ucapkan Terima Kasih

Senin, 15 Agustus 2022 - 20:27 WIB

Wako Ahmadi Melaunching Gerakan Pembagian 10 Juta Bendera Merah Putih

Selasa, 8 Desember 2020 - 05:50 WIB

Soal Foto dan Dukungannya ke Alharis, Jawaban Ahmadi Beri Sinyal Tak Dukung Syafril Nursal

Rabu, 13 Januari 2021 - 06:24 WIB

Wako AJB Lepas Pamit Ketua PN Dedi Kuswara, SH.MH

Berita Terbaru

Advetorial

Pj Bupati Asraf Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 12:44 WIB

Advetorial

Pj Bupati Asraf Halal Bi Halal dengan Forum Kades

Minggu, 28 Apr 2024 - 20:53 WIB