Pemdes Ulu Air Kembali Semprotkan Disinfektan

Penulis : Redaksi
Jumat, 2 Juli 2021 - 03:42 WIB

Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS SUNGAIPENUH – Bentuk penangulangan pencegahan Covid -19,Jumat (02/07) Pemerintah Desa Ulu Air,Kecamatan Kumun Debai,Sungai Penuh kembali melakukan penyemprotan Disinfektan.

Pemyemprotan cairam Disinfektan menyasar area pemukiman warga,perkantoran,rumah ibadah sekolah dan tempat-tempat keramaian.

Kepala Desa Ulu Air Jonimo Hendra mejelaskan bahwa kegiatan ini secara berkala untuk mencegah penyebaran virus Covid -19 yang saat ini masih mewabah.

“Agar masyarakat aman dan tidak merasa was was Pemdes Ulu Air terus melakukan penyemprotan” Jelas Kades.

Selain itu juga dihimbau kepada masyarakat untuk selalu menjaga lingkungan tetap bersih dan tetap mematuhi protokol kesehatan saat beraktifitas,agar terhidar dari covid -19.

“Dalam aktifitas selalu gunakan masker,jaga jarak dan selalu pakai masker,insha Allah kita aman (soc)

Berita Terkait

Wawako Azhar Hamzah Lantik 9 Pejabat Eselon II,Ini Nama Namanya
Bursa Ketua PDIP Sungai Penuh Mengerucut Ke Dua Nama
Gubernur Al-Haris Buka Lomba Lukis Sungai Batanghari
Pengumuman ! Hasil Seleksi PPPK Formasi Guru Lingkup Kota Sungai Penuh 2025

Berita Terkait

Kamis, 10 Maret 2022 - 15:36 WIB

Miris.. Pemkot Sungaipenuh Pilih Beli Mobil Dinas Pejabat Ketimbang Cairkan ADD untuk 16 Desa

Kamis, 8 Mei 2025 - 05:28 WIB

Kerinci Panen Perdana Benih Kentang G0: Menuju Kemandirian Benih dan Ketahanan Pangan

Senin, 21 Februari 2022 - 12:04 WIB

Nasdem Sungaipenuh,Salurkan 6 Unit Kursi Roda Bantuan dari Syarif Fasha

Minggu, 12 Maret 2023 - 12:19 WIB

Wabup Nilwan Yahya Lepas Pawai Ta’aruf MTQ ke-49  

Berita Terbaru