Yos Adrino Siraturahmi dengan ‘Sapadik’ Keluarga Dasira Pelayang Raya

Penulis : Redaksi
Rabu, 2 Desember 2020 - 09:15 WIB

Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID, SUNGAIPENUH – Calon wakil walikota Sungaipenuh, Yos Adrino, SE siraturahmi dengan keluarga besar luhah Dasira yang berdomisili di Desa Pelayang Raya, Sungai Bungkal.

Dalam pertemuan itu, keluarga Dasira Pelayang Raya memberikan dukungan dan siap memenangkan Fikar Azami – Yos Adrino desa Pelayang Raya. Selain itu, keluarga Dasira tersebut akan  memberitahu kepada keluarga Dasira yang dilarik dan dimanapun berada di Kota Sungaipenuh.

“Dusun Baru dan Dasira ini adalah sapadik. Dan kami siap memenangkan padik Kito calon wakil walikota Yos Adrino  yang berpasangan dengan calon walikota Fikar Azami,” terang Dpt Afrizal.

Calon wakil walikota Yos Adrino merasa terharu begitu antusiasnya keluarga besar Dasira di Desa Pelayang Raya untuk memenangkannya.

“Saya merasa terharu atas dukungan keluarga besar Dasira Pelayang Raya. Dan mari kita bersama sama menjemput kemenangan di Pilwako Sungaipenuh,” ujarnya. (*/mld)

Berita Terkait

Drama Penolakan Fikar – Yos Dimainkan Lagi, Sandra: Ini Rekayasa, Ada yang Menjual Nama Karang Taruna Pendung Hiang
Antos Sebut Pengerjaan Draenase Asal Jadi Sebabkan Banjir. Proyek Draenase Asal Jadi di Sungailiuk Punya Siapa?
Tim SAR Kerahkan Drone Thermal Mencari Remaja Hilang di RKE
DPRD Sungai Penuh Soroti Pemangkasan Anggaran Tanpa Perencanaan, Dinilai Ganggu Stabilitas Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 29 November 2025 - 12:30 WIB

226 PPPK Tahap II Sungai Penuh Segera Terima SK,Berikut Jadwalnya

Rabu, 28 Agustus 2024 - 12:38 WIB

25 Anggota DPRD Sungaipenuh Resmi Dilantik

Minggu, 1 Desember 2024 - 13:01 WIB

Ketua DPRD Hutri Randa Lepas Logistik PSU untuk 5 TPS

Senin, 15 September 2025 - 17:15 WIB

Monadi – Alfin Kompak Sambangi Polres Kerinci, Pantau Pemberkasan SKCK PPPK

Berita Terbaru

Daftar kode redeem Genshin Impact hari ini 8 Januari 2026 terbaru

Teknologi

Update Game! Ini Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:47 WIB