14 Pelaku Genk Motor Di Jambi Diringkus,Satu Diantara Perempuan

Penulis : Redaksi
Kamis, 27 Januari 2022 - 19:46 WIB

Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID JAMBI – Sering meresahkan warga dengan aksi pencurian dengan kekerasan dan penganiayaan di beberapa tempat di Kota Jambi,14 pelaku diduga geng motor berhasil diamankan Tim Gabungan Resmob Ditreskrimum Polda Jambi dan Satreskrim Polresta Jambi.

Kabid Humas Polda Jambi, Kombes Pol. Mulia Prianto mengatakan motif aksi kriminalitas dari para pelaku ini adalah mencari eksitensi dan jati diri mereka. Selain itu juga, mencari ekonomi untuk memenuhi kebutuhan sehari – hari.

“Sebagian dari para pelaku ini sudah putus sekolah, bahkan ada yang tidak tamat SD,” jelas Mulia Prianto, didampingi Direskrimum Polda Jambi, Kombes Pol Kaswandi Irwan dan Kapolresta Jambi, Kombes Pol Eko Wahyudi, saat konferensi pers di Polresta Jambi, Kamis (27/1/2022).

Dari total 14 orang pelaku tersebut, lima diantaranya merupakan eksekutor yang melakukan pembacokan terhadap korbann.(*/ris)

Berita Terkait

Kemenkumham RI Gelar Doa Bersama Lintas Agama untuk Negeri
Edarkan Uang Palsu, Anak Buah Pengusaha Besar di Kerinci Dibekuk Polisi
Bobol KUR Rp4,8 Miliar, Dua Pegawai BSI Diciduk Polres Tebo
Kasus Pencemaran Radioaktif di Cikande Masuk Tahap Penyidikan

Berita Terkait

Rabu, 30 April 2025 - 09:37 WIB

Tidak Terbukti,Polda Jambi Hentikan Penyelidikan Dugaan Ijazah Palsu Amrizal

Selasa, 27 Mei 2025 - 06:40 WIB

Kematian Aipda Hendra Terkuak: Anggota Ormas PP Jadi Tersangka Pembunuhan Brutal di Jambi

Minggu, 18 Oktober 2020 - 13:17 WIB

RALAT: Nah.. Ternyata Ahmadi Zubir Mantan Terpidana, Ini Kasusnya

Kamis, 18 September 2025 - 12:44 WIB

Kerusuhan Yalimo Papua Dipicu Ucapan Rasis, Puluhan Bangunan Terbakar

Berita Terbaru

Daftar kode redeem Genshin Impact hari ini 8 Januari 2026 terbaru

Teknologi

Update Game! Ini Kode Redeem Genshin Impact Hari Ini

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:47 WIB