Sempat Diancam Tidak Boleh Blusukan, Kedatangan Fikar-Yos Malah Disambut Antusias Warga Koto Lebu

Penulis : Redaksi
Selasa, 10 November 2020 - 09:21 WIB

Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID, SUNGAIPENUH – Sempat diancam oleh sekelompok orang yang mengatas namakan Koto Lebu, melalui pesan vidio, berita online dan media sosial tidak boleh blusukan di Desa Koto Lebu, Senin malam tadi.

Malah Paslon Walikota dan Wakil Walikota Sungaipenuh, Fikar Azami – Yos Adrino malah mendapat sambutan antusias oleh warga Desa Koto Lebu sore ini.

Kedatangan Fikar Azami – Yos Adrino sudah ditunggu – tunggu ratusan warga Desa Koto Lebu yang melakukan blusukan sore ini dan disambut dengan tari Si Kapur Sirih

“Dilokasi Desa Koto Lebu warga sangat antusias menunggu kedatangan Fikar Azami dan Yos Adrino,”

“Selain ratusan warga yang telah menunggu, ada juga aparat keamanan kepolisian yang menjaga ketat,” ujar Desrianto Khudri ketua tim kecamatan Pondok Tinggi. (*/nun)

Berita Terkait

Mantap… Fikar-Yos Akan Lanjutkan Pembangunan Desa Gedang, Dusun Cangking Akan Punya 2 Jalur
Wako Ahmadi Targetkan TPS 3R Beroperasi Mei 2022
Kota Sungai Penuh Akan Miliki Polres Sendiri dan Tiga Polsek Baru
Pemdes Sandaran Galeh Bagikan Tong Sampah Untuk 350 Rumah

Berita Terkait

Kamis, 12 Januari 2023 - 20:48 WIB

Segudang Prestasi, Putra Sebukar Kerinci Ini jadi Profesor BK Termuda dan Konseling Trauma Pertama di Indonesia

Sabtu, 12 Maret 2022 - 13:44 WIB

Lendra Wijaya : Selamat Dilantiknya Pengurus DPD Demokrat Provinsi Jambi

Minggu, 22 November 2020 - 17:47 WIB

Fikar-Yos Tetap Pertahankan Keberagaman, Kenyamanan Berusaha dan Meningkatkan Pelayanan Publik

Minggu, 25 Oktober 2020 - 07:00 WIB

Enggan Sindir Paslon Lain, Fikar – Yos Utamakan Kampanye Program

Berita Terbaru