Sudah Tiga Hari Wira Belum Ditemukan,Tim SAR Perluas Area Pencarian

Penulis : Redaksi
Rabu, 16 April 2025 - 10:52 WIB

Penulis : Redaksi

SUNGAIPENUH– Sudah tiga hari upaya pencarian Wira (15) belum juga membuah hasil,Rabu (16/04) Tim SAR Gabungan yang terdiri dari Tim Pos SAR Kerinci,TNI,Polri,BPBD Sungai Penuh, Damkar Sungai Penuh, dan Masyarakat Memperluas Area Pencarian.

Sejauh ini Tim Gabungan hanya Sarung Parang dan juga Topi Korban dengan jarak kurang lebih 3 KM dari lokasi kejadian,denga kondisi medan yang terjal dan cuaca yang tidak mendukung tim akan memperluas jangakauan pencarian.

“Jangkauan pencarian akan diperluas lagi,mengingat sudah tiga hari belum mendapat hasil”ungkap Nurhasni Komandan SAR Kerinci.

Kepada masyarakat yang berdomisili disekitar lokasi hilangnyan remaja tersebut jika menemukan tanda tanda atau jejak korban agar segara melaporkan segera kepada tim yang berjaga di Renah Kayu Embun.(lie)

Berita Terkait

Jelang Perayaan Idulfitri, Maxim Berikan Bantuan Sembako Kepada Mitra Pengemudi Yang Membutuhkan Di Jambi
3,3 Miliyar ADD 2021 untuk 16 Desa di Sungaipenuh Tak Kunjung Cair, Dikemanakan?
Tomas Kumun Debai: Masyarakat Sudah Menikmati Pembangunan, Kemenangan Fikar-Yos Adalah Harga Mati
Sekda Asraf Buka TC Kafilah Kabupaten Kerinci Peserta MTQ Tingkat Provinsi Jambi

Berita Terkait

Jumat, 22 Januari 2021 - 10:25 WIB

Banjir Orderan, Produk Karya Napi Rutan Sungaipenuh Makin Disukai Masyarakat

Selasa, 21 Juni 2022 - 16:54 WIB

121 Calon Jamaah Haji Kerinci Dilepas Bupati Adirozal

Selasa, 5 April 2022 - 23:38 WIB

Gubernur Al Haris Safari Ramadhan Ke Tanjung Jabung Barat

Senin, 14 Februari 2022 - 21:15 WIB

Viral Salah Satu Pejabat Usir Atlit Taekwondo Sungaipenuh Latihan di Halaman Kantor

Berita Terbaru