Wako Ahmadi Hadiri Welcome Dinner Rakernas Apeksi XV Tahun 2022

Penulis : Redaksi
Selasa, 9 Agustus 2022 - 10:26 WIB
Penulis : Redaksi

KORIDORNEWS.ID,PADANGWalikota Ahmadi Zubir didampingi istri Ny. Herlina Ahmadi serta sekda Alpian menghadiri welcome dinner jamuan tuan rumah Rakernas XV Tahun 2022, Minggu (7/8).

Tuan rumah Rakernas XV Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) Kota Padang Tahun 2022, 7-10 Agustus ini mengusung tema “Kota Kita Bangkit, Yang Maju Yang Bersinergi”.

Acara yang tampak penuh keakraban dan kekeluargaan ini bertempat di Ballroom Hotel Truntum, Padang Barat, Kota Padang dihadiri Menteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan, Ketua Umum Apeksi Bima Arya dan Walikota beserta istri se-Indonesia.

Setelah acara tersebut, Wako Ahmadi mempromosikan produk unggulan Kota Sungai Penuh kepada Menteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan dan Walikota serta tamu undangan lainnya. (adv).

Berita Terkait

Fikar – Yos Imbangi AZAS di 3 Desa Basis Alvia Santoni
Buka Puasa Dengan Tim Oranye,Bupati Merangin H.Mashuri Beri Bingkisan Lebaran
Al Haris Dorong Porang Jadi Komoditas Unggulan
Pasar Beringin Segera di Bangun,Pedagang di Relokasi Ke Kincai Plaza

Berita Terkait

Jumat, 12 Januari 2024 - 16:46 WIB

Pj Bupati Asraf Serahkan Bantuan Banjir dan CSR Untuk Tiga Desa Tanjung Tanah

Sabtu, 5 Desember 2020 - 07:13 WIB

Doakan Fikar-Yos Menang, Alasan Warga Keturunan Minang Ini Begitu Menyentuh

Rabu, 18 November 2020 - 01:35 WIB

Pembebasan Lahan Dianggarkan di Era Fikar Azami, Warga Harapkan Fiyos Lanjutkan Pembangunan Stadion Mini Sungailiuk

Minggu, 14 Mei 2023 - 20:22 WIB

Usung Kader Potensial, Partai Golkar Sungaipenuh Targetkan 5 Kursi

Berita Terbaru

Walikota Sungai Penuh Meresmikan Pengoperasian TPST RKE,Rabu 01/10/2025

Daerah

TPST RKE Resmi Beroperasi

Rabu, 1 Okt 2025 - 18:09 WIB